TKI Bermasalah karena Paspor Ditahan Majikan

Seorang tenaga kerja asal indonesia (TKI) kembali dipulangkan oleh Kerajaan Malaysia melalui kabupaten Nunukan daerah Kalimantan Utara. Pria malang tersebut bernama Amir 42 tahun. Dia menjadi TKI bermasalah, tertangkap dan di penjara di Malaysia sebelum dipulangkan ke negara asalnya, Indonesia.

Cerita ini bermula saat Amir ingin merayakan lebaran idul fitri 1436 Hijriyah di kampung halamannya. Namun siapa sangka niat baiknya justru tidak digubris oleh sang majikan.

Memang konon banyak perlakuan TKI yang tidak menyenangkan oleh majikannya, namun tidak sedikit pula yang bahagia menjadi TKI dan berhasil membawa perubahan finansial bagi keluarganya. Karena jika semua TKI itu di aniaya maka tidak akan ada orang yang mau bekerja menjadi TKI tentunya. Iming-iming mendapatkan upah yang tinggilah yang mengakibatkan orang berbondong-bondong menjadi TKI walaupun dengan cara ilegal sekalipun.

tki bermasalah

Naas bagi Amir yang sebenarnya mempunyai paspor kerja resmi yang di keluarkan oeh perusahaannya. Dikarenakan saat dia meminta izin cuti tapi tidak di izinkan oleh majikannya, sang majikan malah menahan paspor si Amir dan menggantinya dengan secarik kertas saja sebagai tanda izin. Jelas ini menyalahi aturan, karena namanya anda mau pergi beda negara sudah pasti membutuhkan paspor. Kondisi seperti ini menjadi Amir masuk dalam kategori TKI bermasalah.

Amir tertangkap di Malaysia saat ada razia gabungan dan dia tidak bisa menunjukkan paspor nya. Sebenarnya dia sudah berusaha untuk menelpon sang majikan untuk membawakan paspornya, namun apa boleh buat sang majikan tak kunjung datang dan terpaksa dia ditahan selama empat bulan lamanya.

Hukuman kini telah berlalu, dan amir sudah dipulangkan ke Indonesia. Hal yang lebih tidak mengenakkan bagi Amir adalah paspornya masih ditahan oleh sang majikan. Nah kalau sudah begini kasihan si Amir karena dia harus bikin paspor baru lagi yang tentunya tida mudah mengurus paspor kerja jika paspor lamanya tidak bisa di tunjukkan, prosesnya dikategorikan sebagai paspor hilang.

Beberapa hal yang harus diperhatikan bagi mereka para pejuang devisa di negara orang adalah tentang kejelasan kontrak kerja. Dimana dalam surat kontrak kerja tersebut akan jelas hak dan kewajiban bagi si TKI, dan ini akan menjauhkannya menjadi seorang TKI bermasalah.

Jika memang kejadia seperti Amir terjadi, beberapa hal yang harus anda lakukan adalah memberikan keterangan secara detail lokasi kerja anda, alamat anda bekerja, dan nama majikan anda tempat bekerja. Hal ini untuk membantu pihak aparat berwenang di sana melacak tentang majikan tempat anda bekerja. Dan berpotensi untuk mengurangi hukuman yang mungkin akan diterima sang TKI jika memang ada penyalahgunaan tenaga kerja asing ilegal.

Jika anda membutuhkan konsultasi terhadap permasalah paspor anda silahkan menghubungi Budiarjo Jasa Paspor di nomer whastapp :